Sekda Nasir Harap Lulusan Universitas Islam Aceh Berkontribusi untuk Pembangunan Daerah

AGUS SURIADI

- Redaksi

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:54 WIB

5033 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BIREUEN— Sekretaris Daerah (Sekda) Aceh, M. Nasir, mengharapkan lulusan Universitas Islam Aceh (UIA) berkontribusi dalam pembangunan daerah. Ia yakin lulusan kampus memiliki kapasitas yang mumpuni untuk menyelesaikan sederet permasalahan yang masih menggeluti Aceh.

Hal tersebut disampaikan Nasir dalam acara wisuda sarjana dan pascasarjana Universitas Islam Aceh angkatan ke-37, di kampus tersebut, pada Sabtu, 18/10/2025.

Dalam kesempatan itu, Nasir menyebutkan sejumlah tantangan untuk membangun Aceh ke arah lebih baik. Diantaranya adalah menciptakan lebih banyak lapangan kerja produktif, menurunkan angka kemiskinan, memperkuat daya saing investasi, serta mengembangkan ekonomi syariah sebagai pilar utama pembangunan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Berbagai upaya yang dijalankan tentu sangat membutuhkan partisipasi dan keterlibatan aktif dari berbagai elemen. Salah satunya dari Lembaga Pendidikan tinggi seperti Universitas Islam Aceh,” ujar Nasir.

Menurut Nasir, pendidikan tinggi memiliki peran vital dalam pembangunan dan dalam menjawab kebutuhan zaman. Dunia berubah cepat, dari disrupsi teknologi, digitalisasi, hingga perubahan iklim. Dan kampus harus menjadi laboratorium untuk menghadirkan solusi, dan mencetak SDM terbaik untuk mengisi Pembangunan.

“Kami berharap UIA menjadi universitas Islam modern yang responsif terhadap perubahan, melahirkan sarjana yang tak hanya cerdas, tetapi juga berakhlak, berdaya saing global, dan berjiwa pengabdian,” pungkas Nasir.

{Red}

Berita Terkait

Fadli Yusuf Jangan Asbun, HRD Komit Dalam Mendukung Segala Sektor Pembangunan Di Bireuen,

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 08:58 WIB

Patroli Malam Hari, Bhabinkamtibmas Polsek Ranto Peureulak Sambang Pos Kamling

Sabtu, 1 November 2025 - 08:36 WIB

Kanit Binmas Polsek Simpang Ulim Sosialisasi Penerimaan Calon Anggota Polri Bintara Brimob Tahun 2025 di MAN 4 Aceh Timur

Sabtu, 1 November 2025 - 08:17 WIB

Tingkatkan Kesiapan Tanggap Bencana, Satsamapta Polres Aceh Timur Latihan SAR Terbatas

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:30 WIB

Polwan Aceh Timur Lakukan Penjagaan Mako Saat Polki Sholat Jum’at

Jumat, 31 Oktober 2025 - 08:10 WIB

Kapolsek Peureulak Tebar Kebaikan, Melalui Jumat Berkah

Kamis, 30 Oktober 2025 - 15:35 WIB

Amirullah Menang Telak di Pilchiksung Gampong Tanjong Beurunyong Paya Bakong

Kamis, 30 Oktober 2025 - 15:28 WIB

Kebijakan Menteri ESDM langkah mundur pengelolaan Migas Aceh

Kamis, 30 Oktober 2025 - 08:33 WIB

Kapolres Aceh Timur Hadiri Pelepasan dan Pemberangkatan Kafilah MTQ XXXVII

Berita Terbaru

ACEH

Kapolsek Peureulak Tebar Kebaikan, Melalui Jumat Berkah

Jumat, 31 Okt 2025 - 08:10 WIB