Setelah Harimau, Kini Giliran Gajah Masuk Kebon Warga Indra Makmur, Aceh Timur

AGUS SURIADI

- Redaksi

Senin, 20 Januari 2025 - 22:28 WIB

5055 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh-Timur | Lebih dari sepekan terakhir persoalan satwa liar terus bermunculan di wilayah Kecamatan Indra Makmur, Kabupaten Aceh Timur. Sebelumnya terdapat dua peristiwa harimau menerkam ternak warga Gampong Alue Ie Itam dan Gampong Blang Nisam, kini diduga seekor gajah Sumatera masuk ke kebun warga Dusun Seuneubok Bayu, Kecamatan Indra Makmur.

Kapolsek Indra Makmu, Polres Aceh Timur, Polda Aceh, Iptu Muhammad Alfata, S.AB. mengatakan, peristiwa masuknya gajah Sumatera ini dilaporkan oleh Abdurrahman, (41) pemilik kebun pada Senin, (20/01/2025).

“Tadi pagi kami memperoleh informasi dari warga yang menyebutkan tanaman miliknya rusak yang diduga diakibatkan oleh gajah liar,” ungkap Alfata.

ADVERTISEMENT

banner 300x250

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah memperoleh informasi tersebut Kapolsek bersama sejumlah anggotanya dan anggota Koramil 19/IDM menuju ke lokasi.

Disebutkan, setibanya di lokasi, didapati bekas tapak kaki gajah yang diperkirakan satu ekor. Selain itu tanaman milik Abdurrahman juga mengalami kerusakan.

“Atas kejadian ini kami berkordinasi dengan BKSDA Aceh untuk penanganan lebih lanjut agar konflik manusia dengan satwa yang dilindungi ini tidak terus berkelanjutan.” Terang Kapolsek Indra Makmu Iptu Muhammad Alfata, S.AB.

{Pimred}

Facebook Comments Box

Berita Terkait

25 Talenta Muda Aceh Timur Dilatih Sepak Bola Oleh Pelatih Nasional
Masri SP Soroti Lambatnya Pengesahan Perbup Dana Desa Di Aceh Timur
Polres Aceh Timur Sosialisasi PPDB SMA Kemala Taruna Bhayangkara
FAKSI : Yang Sengaja Mengganggu Program Makan Bergizi Gratis Adalah Pengkhianat Bangsa
Dalam Mencegah Masuknya Rohingya, HMI Aceh Timur Meminta Pemerintah Untuk Lebih Serius
ARPA Ucapkan Selamat untuk Bupati Atim Terpilih, Mendagri Tidak Tunda Pelantikan
Lapas Idi Ikuti Zoom Meeting Apel Bersama Awal Tahun 2025
Lagi Lagi Imigran Rohingya mendarat Di Kuala Seumilang Peurlak Barat Kali Ini Berjumlah 264 Orang

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 23:03 WIB

25 Talenta Muda Aceh Timur Dilatih Sepak Bola Oleh Pelatih Nasional

Sabtu, 18 Januari 2025 - 01:57 WIB

Masri SP Soroti Lambatnya Pengesahan Perbup Dana Desa Di Aceh Timur

Jumat, 17 Januari 2025 - 14:40 WIB

Polres Aceh Timur Sosialisasi PPDB SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Jumat, 17 Januari 2025 - 00:03 WIB

FAKSI : Yang Sengaja Mengganggu Program Makan Bergizi Gratis Adalah Pengkhianat Bangsa

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:05 WIB

Dalam Mencegah Masuknya Rohingya, HMI Aceh Timur Meminta Pemerintah Untuk Lebih Serius

Selasa, 7 Januari 2025 - 14:43 WIB

ARPA Ucapkan Selamat untuk Bupati Atim Terpilih, Mendagri Tidak Tunda Pelantikan

Senin, 6 Januari 2025 - 13:47 WIB

Lapas Idi Ikuti Zoom Meeting Apel Bersama Awal Tahun 2025

Senin, 6 Januari 2025 - 11:29 WIB

Lagi Lagi Imigran Rohingya mendarat Di Kuala Seumilang Peurlak Barat Kali Ini Berjumlah 264 Orang

Berita Terbaru