WH Aceh Timur Abaikan Laporan Pelecehan Seksual

AGUS SURIADI

- Redaksi

Sabtu, 6 September 2025 - 13:58 WIB

50195 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh-Timur | Nasib malang menimpa bunga 23 tahun (nama samaran-red) disaat sedang pemulihan kesehatan pasca operasi di kaki nya ia nyaris di perkosa oleh seorang pria ber istri bernama muklis.

Hal itu terjadi hari minggu tgl 10 Agustus sekira jam 15 WIB. muklis datang bertamu ke rumah bunga , saat itu dirumah ada bunga ibu dan adiknya, saat itu kondisi bunga sedang sakit, baru selesai oprasi dan kondisi masih terbaring di dalam kamar, tidak berselang lama ibu bunga hendak pergi ke rantau panjang peureulak dan menyarankan muklis untuk pulang, muklis pun pergi,

Namum berkisar sepuluh menit kemudian setelah ibu dan adik bunga pergi, tiba-tiba muklis masuk kedalam kamar dan langsung menarik selimut serta menimpa tubuh bunga, saat itu bunga meronta dan berteriak sehingga suara bunga didengar kakak kandung nyayang baru pulang bekerja, kakak saya langsung berlari masuk ke kamar menarik muklis sambil mencaci maki, tutur bunga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Muklis pun melarikan diri, saat itu juga saya dan kakak saya pergi ke polres aceh timur untuk melaporkan kejadian tersebut, namun se sampainya disana kami diarahkan untuk melapor ke WH, karna sudah sore kami pun memutuskan untuk pergi ke WH

Ke esokan harinya, pada hari senin tgl 11 kami pun pergi ke kantor WH namun pihak penyidik WH mengatakan kami akan berkoordinasi dulu dengan polisi, sejak saat itu kami tidak pernah mendapat kabar bagaimana kelanjutan laporan kami,

Saya mencoba menghubungi penyidik yang bernama husen melalui telpon seluler maupun pean whatsap namun tidak ada jawaban, bahkan saya sudah memohon kepada kasatpol PP Dan WH ( ampon amran) melalui pesan whatsap, beliau menyarankan saya untuk bersabar, sampai saat ini tidak ada kabar bagaimana tindak lanjut laporan saya

Saya berharap kepada bupati aceh timur untuk memberikan atensi dalam perkara yang menimpa perempuan dan anak yang masuk kedalam ranah wilayatul hisbah, jika memang WH tidak dapat menjalankan tugas dan fungsinya kembalikan saja kepada pihak kepolisian. Ucap bunga

Yunan nasution kepada media ini mengatakan untuk kasus ini saya sudah berkoordinasi langsung dengan kasatpol PP dan WH beliau sangat responsif namun tindakan penyidik yang mengabaikan laporan masyarakat ini saya anggap hal yang sangat serius, karna WH ini adalah cerminan penegakan syaria’t di aceh

Dan banyak saya mendengar dari teman-teman advokad bahwa penyidik WH Aceh timur kerap kali tidak serius dalam menjalankan tugas dan fungsi nya,

Jadi saya berharap kepada bupati aceh timur untuk memberikan perhatian khusus kepada penyidik WH ini karna lembaga ini kita tidak tau lembaga pengawas nya selain satpol PP dan bagaimana alur melaporkan kinerja penyidik yang nakal ini, kalau polisi jelas, ketika kita tidak puas dengan pelayanan nya kita bisa melaporkan kepada provos misal nya. Tandas yunan

{Red}

Berita Terkait

Jaga Keamanan Perairan, Satpolairud Polres Aceh Timur Lakukan Patroli Rutin
Melalui Door to Door System, Bhabinkamtibmas Polsek Banda Alam Membangun Kedekatan dengan Warga
Polres Aceh Timur Edukasi Keselamatan Kepada Pelajar, Rangkaian Operasi Zebra Seulawah 2025
Satlantas Polres Timur Limpahkan Tersangka Lakalantas ke Jaksa Penuntut Umum
Berkas Perkara Dinyatakan Lengkap, Polres Aceh Timur Serahkan Tersangka Pembunuhan Kurir ke Jaksa
SDN 1 Blang Nisam, MTsN 8 Aceh Timur Raih Prestasi Lewat Drumband
P2k Labuhan Keude Sungai Raya Terjebak Permainan Sendiri
‎Polsek Simpang Jernih Gencarkan Sosialisasi Operasi Zebra Seulawah 2025

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:26 WIB

Wagub Aceh Tinjau Sekolah Rakyat Di Bireuen, Pastikan Kebutuhan Siswa Terpenuhi

Rabu, 19 November 2025 - 09:22 WIB

Wagub Aceh Resmikan Dapur MBG Di Pidie Jaya

Rabu, 19 November 2025 - 09:18 WIB

Sekda Aceh Lakukan Pembinaan Pada PKN Tingkat II 2025

Rabu, 19 November 2025 - 08:51 WIB

Jaga Keamanan Perairan, Satpolairud Polres Aceh Timur Lakukan Patroli Rutin

Rabu, 19 November 2025 - 08:37 WIB

Melalui Door to Door System, Bhabinkamtibmas Polsek Banda Alam Membangun Kedekatan dengan Warga

Rabu, 19 November 2025 - 08:04 WIB

Satlantas Polres Timur Limpahkan Tersangka Lakalantas ke Jaksa Penuntut Umum

Rabu, 19 November 2025 - 08:01 WIB

Bunda Salma Di Dampingi IPSM Aceh Utara Serahkan Bantuan Kursi Roda Kepada Warga Baktiya

Rabu, 19 November 2025 - 05:41 WIB

Berkas Perkara Dinyatakan Lengkap, Polres Aceh Timur Serahkan Tersangka Pembunuhan Kurir ke Jaksa

Berita Terbaru

PIDIE JAYA

Wagub Aceh Resmikan Dapur MBG Di Pidie Jaya

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:22 WIB

BANDA ACEH

Sekda Aceh Lakukan Pembinaan Pada PKN Tingkat II 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 09:18 WIB