Gubernur Aceh Mualem Tutup Kejurprov Motocross Grasstrack Seri 4 Di Lhokseumawe

AGUS SURIADI

- Redaksi

Senin, 17 November 2025 - 08:28 WIB

5012 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lhokseumawe – Gubernur Aceh Muzakir Manaf menutup Kejuaraan Provinsi Motocross Grasstrack Pemerintah Aceh Seri ke-4 di Sirkuit MX GTX Cot Gapeuh, Gampong Meuria Paloh, Kecamatan Muara Satu, Kota Lhokseumawe, Minggu (16/11/2025).

Kejuaraan ini berlangsung sejak Sabtu, 15 November hingga Minggu, 16 November 2025.

Pada penutupan tersebut, Mualem menyerahkan trofi kepada para pembalap yang meraih juara, disaksikan oleh Wakil Wali Kota Lhokseumawe Husaini serta Ketua DPRK Lhokseumawe Faisal Haji Isa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mualem mengapresiasi atas antusiasme dan kerja keras seluruh peserta, panitia, serta dukungan masyarakat sehingga kejuaraan dapat berlangsung lancar dan meriah.

“Selamat kepada para juara dan seluruh peserta. Semoga semakin giat berlatih untuk meraih prestasi yang lebih tinggi,” kata Mualem.

Ia berharap event ini terus menjadi ruang pembinaan atlet otomotif Aceh dalam menghadapi kompetisi nasional, khususnya Pekan Olahraga Nasional (PON) 2028 yang akan digelar di NTB–NTT.

Selain itu, Mualem mendorong generasi muda Aceh untuk aktif dalam berbagai cabang olahraga lain di bawah pembinaan KONI Aceh sebagai bentuk pengembangan diri dan prestasi.

{Red}

Berita Terkait

Tiga Sekolah Raih Predikat Adiwiyata Kota Lhokseumawe 2025, DLH Mulai Bina SMK Negeri 2 untuk Penilaian 2026
Kapolres Lhokseumawe Turun Langsung ke Lokasi Konflik Lahan, Ajak Warga dan Perusahaan Jaga Harmoni Sosial
Pelaku Penembakan Warga Di Jembatan Cot Kumbang Desa Alue Lim Di Tangkap Satuan Reskrim Polres Lhokseumawe 
Tukang Becak di Lhokseumawe Ditemukan Meninggal Dunia di Rumahnya, Polisi Pastikan Tak Ada Tanda Kekerasan

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 11:50 WIB

Kapolda Aceh Letakkan Batu Pertama Pembangunan Joging Track Metuah di Polres Bener Meriah

Senin, 17 November 2025 - 10:18 WIB

Kunker di Polres Bener Meriah, Kapolda Aceh Tekankan Penguatan Kamtibmas dan Pelayanan Publik

Senin, 17 November 2025 - 08:49 WIB

Operasi Zebra Seulawah 2025 Dimulai, Pengendara Diimbau Lengkapi Surat dan Tertib Berlalu Lintas

Senin, 17 November 2025 - 08:28 WIB

Gubernur Aceh Mualem Tutup Kejurprov Motocross Grasstrack Seri 4 Di Lhokseumawe

Senin, 17 November 2025 - 07:38 WIB

Hari Pertama Operasi Zebra Seulawah 2025, Polres Aceh Timur Beri Teguran pada 20 Pengendara

Senin, 17 November 2025 - 04:16 WIB

Kasatpolairud Polres Aceh Timur: Nelayan Yang Hilang di Perairan Nurussalam, Hingga Hari Ketiga Belum Ditemukan

Senin, 17 November 2025 - 04:03 WIB

Kapolres Aceh Timur Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Seulawah 2025

Minggu, 16 November 2025 - 16:48 WIB

Patroli Malam, Personel Polsek Darul Ihsan Ciptakan Rasa Aman

Berita Terbaru