Kasatlantas Polres Aceh Timur Dampingi Dinas PUPR Balai Jalan Provinsi Perbaiki Jalan Berlubang

AGUS SURIADI

- Redaksi

Kamis, 18 September 2025 - 07:15 WIB

5071 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TIMUR –

Dalam upaya meningkatkan keselamatan dan kenyamanan pengguna jalan, Dinas PUPR Balai Jalan Provinsi Aceh melaksanakan kegiatan perbaikan jalan dengan menambal jalan yang berlubang di ruas Jalan Medan – Banda Aceh, tepatnya di Gampong Paya Gajah, Kecamatan Peureulak Barat Kabupaten, Aceh Timur, Kamis, (18/09/2025).

Kasat Lantas Polres Aceh Timur, AKP Hardi, S.H. yang turun langsung pada kegiatan tersebut mengatakan bahwa, penambalan jalan ini merupakan bagian dari program Kamseltibcarlantas (Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas) yang bertujuan untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas di wilayah hukum Polres Aceh Timur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jalan berlubang merupakan salah satu faktor risiko terjadinya kecelakaan, bahkan kemarin seorang ibu rumah tangga terperosok ke lubang jalan yang dilakukan perbaikan hari ini. Dengan langkah proaktif ini, kami berharap bisa mencegah potensi kecelakaan serta memberikan rasa aman bagi para pengguna jalan,” ujar AKP Hardi.

Selain Satlantas Polres Aceh Timur, dalam penambalan jalan berlubang tersebut juga melibatkan Dinas Perhubungan Kabupaten Aceh Timur dan PPK 1.1.4 Kabupaten Aceh Timur.

“Intinya perbaikan jalan berlubang ini adalah untuk mengurangi potensi terjadinya kecelakaan lalu lintas akibat kondisi jalan yang tidak rata (berlubang).” Terang Kasat Lantas Polres Aceh Timur AKP Hardi, S.H. (Iwan Gunawan).

Berita Terkait

Polda Aceh Gandeng MPU dalam Membentuk Polisi yang Profesional dan Berakar pada Kearifan Lokal
Sekda Aceh Sampaikan Nota Keuangan APBA 2026 di Paripurna DPRA
RSUD Cut Meutia Tingkatkan Kesadaran Publik Soal Diabetes Lewat Deteksi Fini Dan Edukasi Kesehatan
Ketua Staf Ahli TP-PKK Aceh Buka Seminar Parenting Dalam Rangka Hari Anak Sedunia
SDN 1 Blang Nisam, MTsN 8 Aceh Timur Raih Prestasi Lewat Drumband
Mualem Salurkan Bantuan Kesiapsiagaan Bencana ke 10 Kabupaten
Sekda Aceh Resmi Buka Pra PORA Anggar 2025
P2k Labuhan Keude Sungai Raya Terjebak Permainan Sendiri

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 07:52 WIB

P2k Labuhan Keude Sungai Raya Terjebak Permainan Sendiri

Selasa, 18 November 2025 - 06:18 WIB

‎Polsek Simpang Jernih Gencarkan Sosialisasi Operasi Zebra Seulawah 2025

Selasa, 18 November 2025 - 06:01 WIB

Cuaca Buruk, Personel Sat Polairud Polres Aceh Timur Ingatkan Nelayan Untuk Waspada

Selasa, 18 November 2025 - 05:31 WIB

Tingkatkan Kemampuan Personel, Sat Samapta Polres Aceh Timur Gelar Pelatihan Secdoor dan Hand Metal Detector

Senin, 17 November 2025 - 07:38 WIB

Hari Pertama Operasi Zebra Seulawah 2025, Polres Aceh Timur Beri Teguran pada 20 Pengendara

Senin, 17 November 2025 - 06:21 WIB

Kasat Samapta Polres Aceh Timur, Jadi Pembina Upacara Sampaikan Pesan Penting Kepada Pelajar

Senin, 17 November 2025 - 04:16 WIB

Kasatpolairud Polres Aceh Timur: Nelayan Yang Hilang di Perairan Nurussalam, Hingga Hari Ketiga Belum Ditemukan

Senin, 17 November 2025 - 04:03 WIB

Kapolres Aceh Timur Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Seulawah 2025

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Sekda Aceh Sampaikan Nota Keuangan APBA 2026 di Paripurna DPRA

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:40 WIB